Jenis Plafon PVC yang banyak dicari
Jenis Plafon PVC mempunyai banyak keunggulan jika dibanding dengan plafon gypsum, triplek, atau fiber semen. Bahan plafon PVC lebih lentur, ringan, dan mampu bertahan lama. Keawetan ini disebabkan karena kandungan bahanya membuat plafon PVC tidak mudah terurai atau lapuk.
Pemasangan plafon PVC juga cenderung lebih mudah dan lebih cepat karena Memanfaatkan sistem knock-down atau bongkar-pasang, menjadikan instalasinya lebih praktis dan lebih cepat.
Plafon PVC banyak dipilih masyarakat karena motifnya yang unik. Bahkan bisa dikolaborasikan dengan pencahayaan lampu yang menarik. Rumah anda pasti akan menjadi lebih elegan.


Yang lebih menarik, material plafon PVC dapat tahan bocor dan tidak mudah dimakan rayap. Hal ini disebabkan material plafon PVC memiliki pori-pori yang sangat rapat. Dengan demikian anda tidak perlu was-was saat hujan tiba dan nggak perlu ribet membersihkan plafon PVC, hanya dengan kain lap basah di usapkan pada lokasi yang kotor.
Keunggulan lain dari plafon PVC adalah plafon ini sudah diberi finishing warna dan berbagai varian motif. Jadi anda tidak perlu mengeluarkan biaya lagi untuk biaya pengecatan.
Dengan berbagai kelebihan itu, maka sekarang plafon PVC menjadi pilihan utama untuk menghias langit-langit rumah.
Penggunaan Plafon PVC banyak sekali mendatangkan keuntungan bagi anda. Selain awet dan tahan lama, berikut ini ada beberapa daftar keuntungan yang bisa anda perhatikan.
Mudah untuk Dipasang
Plafon pvc memang sangat mudah dipasang dibandingkan jenis plafon triplek, gypsum maupun grc. Hal ini karena memang bobot plafon pvc lebih ringan sehingga sangat memudahkan proses pemasangan di rumah.
Mudah Dibersihkan
JIka Plafon PVC ini kotor maka cukup mudah untuk membersihkannya. Berbeda dengan plafon-plafon jenis lain yang harus menggunakan cat khusus.
Tersedia dalam Bentuk Tahan Air
Beberapa merk plafon jenis PVC ini bahkan dibuat dengan material yang tahan air sehingga tidak mudah rusak apalagi rusak karena air tampias
Tersedia dalam Berbagai Model dan Warna pilihan
Plafon berbahan PVC ini tersedia dalam berbagai bentuk dan warna yang bisa Jadi pilihan anda, tidak perlu lagi mengecat.
JIka anda ingin pasang plafon pvc langsung saja hubungi kami, Cahaya Gemilang PVC bersama Bp.Aris Munanadar di 081283437177